Tag Archives: cara membuat pondasi rumah kampung

Cara Buat Pondasi Rumah Kampung Agar Tahan Lama

Cara Buat Pondasi Rumah Kampung

Cara Buat Pondasi Rumah Kampung – Membangun rumah di kampung punya pesona tersendiri. Selain suasananya yang tenang, udara yang segar dan biaya yang cenderung lebih murah, rumah di kampung juga sering dibangun dengan gotong royong dan bahan – bahan local. Tapi, satu hal yang nggak boleh disepelekan dari proses pembangunan rumah kampong adalah pondasi. Pondasi…